Soal UKK IPA Kelas 5 Th 2016-2017
Sabtu, 13 Januari 2018
Edit
Oemar Bakrie - Selanjutnya adalah Contoh Soal UAS IPA Kelas 5 Semester 2/ Genap. Adapun info dari soal ukk ipa kelas 5 untuk latihan 2017 ini menggunakan kurikulum KTSP, terdiri dari soal PG, isian singkat dan essay.
Berikut adalah cuplikan dari contoh soal ukk ipa kls 5, yang nantinya harus sobat download untuk mendapatkan file lengkapnya.
Dapatkan juga :
17. Salah satu ciri-ciri tanah humus adalah … .
A. sangat subur
B. berwarna putih
C. mudah dibentuk
D. mengandung bebatuan.
18. Daerah yang banyak mengandung tanah pasir yang berasal dari gunung berapi dapat dimanfaatkan untuk … .
A. bahan bangunan
B. lahan pertanian
C. pembuatan ampelas.
D. campuran baja.
19. Atmosfire terdiri dari lapisan-lapisan. Lapisan atmosfire yang terletak paling dekat dengan permukaan bumi adalah … .
A. termosfire
B. mesosfire
C. stratosfire
D. troposfire
20. Lapisan ozon merupakan lapisan pada atmosfire yang sangat penting bagi kehidupan karena lapisan ini berfungsi untuk … .
A. melindungi bumi dari batau-batu meteoroid.
B. menyediakan gas nitrogen dan oksigen bagi bumi .
C. melndungi bumi dari sinar ultraviolet matahari.
D. membantu pembentukan awan hingga terjadi hujan.
21. Ciri-ciri lapisan selubung atau mantel bumi adalah … .
A. Lapisan paling tebal dan terdiri dari magma-magma kental.
B. Terletak paling atas dan mengandung batuan keras dan dingin.
C. Lapisan cairan panas dan mengandung besi, nikel dan oksigen.
D. Merupakan pusat bumi dan mengandung besi dan nikel padat.
22. Fungsi hutan terhadap air antara lain sebagai … .
22. Fungsi hutan terhadap air antara lain sebagai … .
A. daerah peresapan.
B. penyedia mata air.
C. daerah penguapan.
D. tempat mengalir.
23. Madit tinggal di desa yang ketersediaan airnya terbatas. Untuk keperluan mandi dan cuci ia harus menghemat air, sementara ia membutuhkan air untuk menyiram tanaman. Tindakan Madit yang tepat untuk menghemat air adalah … .
A. mengambil air lebih banyak dari sumbernya hingga penampungan penuh.
B. mengurangi jumlah pakaian hingga cukup untuk keperluan sehari-hari.
C. gunakan air bekas cucian beras dan sayur untuk menyiram tanaman.
D. tidak melakukan penanaman sayuran di pekarangan rumah atau kebun.
24. Alat yang digunakan untuk mengukur kecepatan angin disebut …
A. hydrometer
B. anemometer
C. spedometer
D. barometer
...
...
Dst